Archive for 05/27/16

 
Biasanya bagi pemula yang mempunyai ID APPLE berharap bisa menikmati Apple Music tapi sangat disayangkan bahwa Apple Music akan aktif jika akun Id Apple anda mempunyai saldo untuk bisa mengaktifkan Musik Apple, jika anda mempunyai saldo tentunya anda akan mendapatkan Gratis 3 Bulan untuk menikmati Aplikasi Musik Apple tersebut dan akan dikenakan biaya sebesar Rp 69 Rb ketika anda sudah memasuki bulan ke 4. Tentunya ini akan memberatkan anda bukan??? 69Rb /bln Hehehheee. .

Di sini saya akan berbagi pengalaman saya selama saya memiliki Iphone kesayangan saya untuk selalu bisa mengakses Apple Musik tanpa harus dibebankan dengan pembayaran yang begitu mahal. 

 

1. Buat ID APPLE terlebih dahulu. --> https://appleid.apple.com/id/id/ 
2. Isi Saldo ID anda ( ini adalah syarat wajib agar Apple Music anda bisa aktif ).
3. Ketika ID anda sudah Terhubung dengan Iphone anda lalu masuk ke Apple Musik dan ikuti langkah-langkah yang diberikan oleh Apple Musik untuk bisa mengaktifkan aplikasi tersebut.
4. Sekarang anda sudah bisa menikmati layanan jutaan musik yang diberikan oleh Apple dengan kualitas terbaik selama masa percobaan gratis 3 Bulan.
5. Agar saldo anda tidak ditarik oleh Apple untuk berlangganan selanjutnya anda bisa Menonaktifkan Langganan Otomatis. (caranya anda bisa cari di mbah google ko tenang aja)
6. Dengan Begitu Apple Musik anda akan terus Aktif tanpa memakan saldo anda. ^_^  (saldo anda bisa dipakai untuk membeli item lain di App Store)

Terima Kasih sudah mampir, mohon maaf apabila ada kekurangan.

Membuat Musik Apple Selalu Aktif Tanpa Memakan Saldo

Posted by : Unknown 0 Comments

- Copyright © Hendy_Blogger - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -